TAMNE YISAN TEEMSI WELUT
TNI AL Sorong. Hari ini merupakan hari yang membahagiakan bagi Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lantamal) XIV Sorong, dimana Komandan Lantamal XIV Sorong Laksma TNI Deny Prasetyo baru saja menerima langsung penyerahan sertifikat aset Lantamal XIV dari Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional bapak Raja Juli Antoni, Ph.D. bertempat di Kantor Badan Pertanahan Nasional Provinsi Papua Barat, Malabutor,Kota Sorong, Papua Barat Daya. Senin (08/05/2023)
Ada lima sertifikat yang serahkan oleh Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/ Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional kepada Komandan Lantamal XIV Laksma TNI Deny Prasetyo, diantaranya ; Rumjab (rumah jabatan) Komandan Lantamal XIV, Mako Pomal, Mess Pati (Perwira Tinggi), Mess Pamen (Perwira Menengah) dan Mees Pama (Perwira Pertama).
Senin, 08 Mei 2023
LANTAMAL XIV TERIMA SERTIFIKAT ASET DARI WAMEN ATR/BPN
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Wujud Tegakkan Hukum Di Laut, Lantamal XIV Gagalkan Penyeludupan Kendaraan Ilegal Di Provinsi Papua Barat
TNI AL, Sorong - Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut (Lanal) Fak-fak telah menggagalkan percobaan penyelundupan kendaraan bermotor ilegal di P...
-
TNI AL, Sorong – Prajurit Lantamal XI Sorong, selesai melaksanakan pendistribusian Logistik di Wilayah Kab. Raja Ampat. bertempat di dermaga...
-
TNI AL, Sorong. Komandan Pangkalan Utama TNI AL (Danlantamal) XIV Laksma TNI Deny Prasetyo diwakili Wadan Lantamal XIV Kolonel Marinir Muh...
-
TNI AL, Sorong – Gerak cepat Prajurit Lantamal XIV mengamankan pelaku perampasan dengan kekerasan yang terjadi di lorong Kantor Pos, jalan B...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar